Alat Medis Wajib dalam Ruang Operasi

0
8744

Operasi merupakan salah satu metode yang dilakukan oleh banyak dokter untuk menangani atau memperbaiki kondisi pasien. Di mana jika ada hal-hal yang tidak dapat ditangani hanya dengan obat-obatan dan juga pemeriksaan secara fisik. Maka diperlukan tindakan secara pembedahan salah satunya dengan operasi ini.

Tentu saja operasi ini tidak mudah karena harus dilakukan oleh dokter bedah ahli dan juga beberapa dokter yang memiliki sertifikat khusus, untuk melakukan pembedahan. Di sisi lain operasi juga harus dilakukan di ruangan yang steril dan juga standar yang dimiliki oleh Rumah Sakit. Umumnya rumah sakit atau klinik kecil tidak memiliki ruang operasi. Sehingga tidak dapat melakukan kegiatan tersebut di sisi lain alat kesehatan juga mendukung operasi terlaksana dengan baik.

Alat kesehatan merupakan instrumen aparatus mesin implant, yang tidak mengandung obat yang berfungsi untuk mencegah dan mendiagnosa penyakit, serta membantu menyembuhkan dan merawat orang sakit. Selain itu alat kesehatan juga sangat dibutuhkan ketika operasi berlangsung di mana ada beberapa alat medis operasi yang wajib ada dalam sebuah rumah sakit berikut ini.

1. Mesin anastesi

Hasil gambar untuk mesin anestesi

Operasi merupakan salah satu metode perbaikan atau penyembuhan yang dilakukan oleh dokter dengan cara pembedahan. Jika pasien tidak dilakukan anastesi atau pembiusan, maka pasien akan merasa sakit bahkan bisa jadi meninggal di ruang operasi. Hal ini menjadikan merupakan alat yang sangat penting yang berfungsi untuk menghilangkan kesadaran pasien, sesaat sebelum menjalankan operasi mesin anestesi terdiri dari berbagai macam komponen utama dan juga pendukung yang bekerja saling berkaitan.

2. Laser surgical

Hasil gambar untuk laser surgical

Sesuai dengan namanya, alat selanjutnya yang wajib ada dalam ruang operasi bernama laser surgical. Seperti mesin anestesi lain, alat ini juga digunakan untuk membantu proses operasi sendiri. Dalam bahasa Indonesia memiliki arti pisau, sehingga secara etimologi laser ini digunakan untuk membantu pembedahan atau pemotongan jaringan tubuh saat operasi berlangsung. Ada banyak jenis laser Jika ada salah satunya adalah jika energi dari emisi unsur argon.

3. Suction pump

Suction pump atau biasa disebut dengan aspirator merupakan salah satu alat kesehatan yang wajib ada. Dalam operasi terutama jika dokter melakukan pembedahan dengan kategori operasi besar aspirator atau biasa disebut ini, merupakan salah satu alat yang berguna untuk menghisap cairan yang tidak berguna dalam tubuh manusia. Umumnya suction pump digunakan untuk menyedot darah ketika operasi. Sehingga tidak terjadi pendarahan dan dokter tetap dapat melihat area yang perlu di bedah.

4. Heart Lung Bypass Unit

Hasil gambar untuk heart lung bypass unit

Alat yang satu ini tidak bisa ditemukan di sembarang Rumah Sakit walaupun Rumah Sakit besar. Alat dengan nama selang Bypass unit ini merupakan seperangkat alat medis, yang bertujuan untuk menggantikan fungsi jantung dan juga paruh ketika operasi dilakukan. Hal ini dikarenakan dokter harus memberi jantung dan juga membedah paru-paru. Sehingga alat ini dapat menggantikan pompaan aliran darah pasien secara sementara. Umumnya alat ini digunakan untuk mereka yang melakukan pembedahan seperti transplantasi paru atau jantung.

Baca juga: Alat Cek Gula Darah dan Penggunaannya

5. Oxygen analyzer

Hasil gambar untuk oxygen analyzer

Alat kesehatan yang satu ini merupakan salah satu alat yang sangat penting yang harus ada di dalam ruang operasi. Dengan nama oxygen analyzer, fungsi dari alat ini tentu saja mengukur konsentrasi oksigen. Dalam proses respirasi dengan menggunakan teknik tertentu seperti spektrometri. Alat ini tidak diperbolehkan dioperasikan dan lingkungan yang mudah terbakar karena tingkat Oksigen yang sangat tinggi.

6. Instrumen bedah     

Hasil gambar untuk surgery instruments

Tidak lengkap rasanya jika anda melakukan pembedahan atau operasi tanpa dilengkapi. Dengan instrumen bedah alat kesehatan yang satu ini wajib dimiliki oleh dokter yang melakukan operasi dan juga wajib dimiliki oleh Rumah Sakit. Instrumen bedah ini harus sesuai dengan standar Internasional karena alat ini yang membantu anda dalam melakukan pembedahan.

Baca juga : Daftar Alat Medis Habis Pakai

Jika anda yang sedang mencari alat-alat rumah sakit, ataupun alat-alat untuk mendukung proses operasi di rumah sakit. Anda tidak perlu khawatir karena anda dapat membelinya langsung di ciptamedika.com yang menyediakan berbagai alat medis operasi berkualitas dengan harga murah.

BAGIKAN
Berita sebelumyaAlat Medis Dokter Gigi Dasar yang Bisa Digunakan
Berita berikutnyaAlat Medis Khusus Bidang Fisioterapi
PT. CIPTA MEDIKA INDONESIA adalah perusahaan spesialis alat kesehatan, alat kedokteran, dan alat medis rumah sakit, dimulai dengan keinginan dan kepercayaan yang kuat, bahwa kemajuan ditentukan oleh kemampuan untuk membantu customer dalam mencapai tujuannya.